Headlines News :
Home » » Pencak Organisasi Bojonegoro

Pencak Organisasi Bojonegoro

Written By Unknown on Kamis, 11 Oktober 2012 | 1:11:00 AM

Kamis 11 Oktober 2012 
Reporter : Pudji Hartono

Tabloidguntur.com-PENCAK ORGANISASI adalah perguruan seni beladri pencak silat yang dilahirkan untuk mempertahanan NKRI melalui pemuda-pemuda Indonesia yang ber-Patriot cinta akan Tanah Air INDONESIA. Yang didirikan pada saat jaman penjajahan Belanda. 

Tepatnya pada tanggal 1 Agustus 1927. Oleh Bapak Mayjen Imam Soedjai (Pendekar Setia Hati) dari (Lumajang ) dan Eyang Tjokro Harsono (Pendekar Cimande MACAN PUTIH)dari Bojonegoro. Beliau berdua bersepakat kemanapun akan mengembangkan SILAT dengan nama "PENCAK ORGANISASI". 

P.O. kedepan dalam pengembangan dan kejayaan P.O. dititik beratkan kepada para Tetua-Tetua P.O. yang  dengan kiprahnya dan pengalaman para Tetua P.O. akan teraih kemajuan -kemajuan sesuai yang  kita harapklan kelak.

Gagasan ini dicetuskan Oleh Pendekar Utama P.O. yakni : Ibu VINA dari Surabaya. yang demi kehormatan dan kejayaan P.O.telah berjuang sepenuhnya tampa Pamrih hingga P.O. dikenal diseluruh Dunia.

Pencak Organisasi Bojonegoro dalam pengembangannya telah berhasil membentuk team spiritual P.O. yang bernama " SYAILENDRA". Team ini bergerak dalam bidang pendalaman Rohani P.O. untuk dipersiapkan sebagai langkah awal pembinaan Mental spiritual khususnya anggota P.O dan Umumnya untuk membantu Masyarsarakat luas yang membutuhkan .Yaitu Kragh dan Terapi secara non medis.

Didalam fungsinya team ini juga menjaga dan menjadi Benteng P.O. secara menyeluruh untuk menjaga keutuhan dan kejayaan P.O. melalui mental spiritual dengan kegiatan rutin " DOA BERSAMA".  [Pudjha]
 
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Head Office : Gg.Koramil No.28 Kapas - Bojonegoro | | (0353) 593 3256 - 081 259 061 188
Periklanan : Nurul Amalin 085 851 878 586
Copyright@ © 2012. Beritaguntur.com - Email: guntur_pusat@yahoo.co.id
Website Resmi Berita Nasional Tabloidguntur.com@ AGUS KUPRIT